Apa itu KBMS?

Klub Bakat Minat Siswa (KBMS) adalah salah satu ekstrakurikuler pilihan dalam bidang Elektronika dan Ketrampilan di SMA Negeri 1 Kebumen .

Thursday 3 July 2014

Rangkaian Running Led

KBMS -  KBMS akan berbagi mengenai rangkaian sederhana, yaitu Running LED alias LED Berjalan. Hanya dengan mengunakan IC 555 dan IC 4017 kita sudah dapat membuat running led dengan 10 buah LED ("loh knpa cuma 10 ? pelit nh ? karena kaki outputnya juga cuma sepuluh liat datasheet 4017 kalau ga percaya"). Dimana IC 555 digunakan sebagai pembangkit pulsa digital (Sinyal Blok 1/0) yang output IC 555 (pin 3) di trigerkan kepada Clock yang berada pada pin 14 IC 4017 yang fungsi sebagai Shift Register sehingga LED dapat menimbulkan gerakan seolah-olah berjalan yang sebenarnya hanya nyala LED saja yang bergantian.


Berikut ini Skematik Running LED :



Dan ini merupakan Layout PCB Running LEDnya :

Selamat mencoba ya :D

Sumber : http://electro-bee.blogspot.com/2013/03/rangkaian-running-led.html#projectbee36NgPAjlr

0 comments:

Post a Comment

 
Copyright © . KBMS - Posts · Comments