Selasa, 01 April 2025

Apa itu KBMS?

Klub Bakat Minat Siswa (KBMS) adalah salah satu ekstrakurikuler pilihan dalam bidang Elektronika dan Ketrampilan di SMA Negeri 1 Kebumen .

Thursday, 3 July 2014

Pengertian Dioda dan Jenis - Jenis Dioda

- 2 comments
KBMS - Dioda merupakan salah satu komponen aktif yang banyak kegunaannya dalam peranti alat elektronika. Dioda sendiri berasal dari kata 2 suku kata romawi yang berarti DI = dua dan ODA = elektroda atau dua elektroda, dimana elektroda-elektrodanya...
Lanjutkan Baca ...

Pengertian Kapasitor dan Jenis Kapasitor

- 0 comments
KBMS - Kapasitor dapat di ibaratkan seperti bak menampungan air, dimana besarnya tangki air merupakan kapasitasnya sedangkan tinggi tabungnya merupakan teganganya. Kapasitor merupakan salah satu komponen elektronika yang termasuk...
Lanjutkan Baca ...

Pengertian Transformator dan Jenisnya

- 0 comments
KBMS - Transformator (trafo) adalah alat yang digunakan untuk menaikkan atau menurunkan tegangan bolak-balik (AC). Transformator terdiri dari 3 komponen pokok yaitu: kumparan pertama (primer) yang bertindak sebagai input, kumparan...
Lanjutkan Baca ...

Rangkaian Running Led

- 0 comments
KBMS -  KBMS akan berbagi mengenai rangkaian sederhana, yaitu Running LED alias LED Berjalan. Hanya dengan mengunakan IC 555 dan IC 4017 kita sudah dapat membuat running led dengan 10 buah LED ("loh knpa cuma 10 ? pelit nh ? karena kaki outputnya juga cuma sepuluh liat datasheet 4017 kalau ga percaya"). Dimana IC 555 digunakan sebagai pembangkit pulsa digital (Sinyal Blok 1/0) yang output IC 555 (pin 3) di trigerkan...
Lanjutkan Baca ...

Rangkaian Lampu Flip-Flop Transistor

- 0 comments
KBMS - Rangkaian lampu flip-flop ini bisa dibilang rangkaian awal dimulainya sistem digital, hanya dengan mengunakan beberapa komponen sederhana seperti tansistor, resistor dan elco kita sudah dapat membuat rangkaian ini....
Lanjutkan Baca ...

Apakah Listrik Itu?

- 1 comments
KBMS - Kita semua tahu listrik itu gimana rasanya ( bagi yang belum nyoba, cobalah tapi sangat tidak dianjurkan!! )tapi secara teorinya gimana ya ? Marilah kita bahas tetang ilmu listrik disini.Seperti anda ketahui, setiap...
Lanjutkan Baca ...

Pengertian Resistor dan Jenis - Jenis Resistor

- 1 comments
KBMS - Resisitor merupakan salah satu komponen elektronika yang bersifat pasif dimana komponen ini tidak membutuhan arus listrik untuk berkerja. Resisitor memiliki sifat menghambat arus listrik dan resistor sendiri memiliki...
Lanjutkan Baca ...

Mengenal Bentuk-bentuk Komponen umum Elektronika (Robotik)

- 0 comments
KBMS - Buat yang baru mengenal elektro, robotik, atau mau belajar bikin robot dengan mikrokontroller tapi bingung apa-apa saja sih komponen dari robot (line folllower) secara umumnya..kebanyakan masih awam dibidang elektro,...
Lanjutkan Baca ...
 
Copyright © 2025. KBMS - Posts · Comments